Kanit Reskrim Polsek Patumbak AKP Ridwan SH bersama team reskrim segera meluncur ke TKP dan benar ditemukan mayat dengan posisi tergantung dengan tali nilon yang diketahui bernama Prihartono yang berusia 38 tahun yang bekerja sebagai buruh bangunan.
Menurut Ridwan dari aroma mayat yang sudah berbau diperkirakan kematian korban sudah lebih 1 hari. Ridwan langsung menghubungi team Inafis Polrestabes Medan.
Dari hasil baket sementara bahwa korban benar telah meninggal dunia akibat bunuh diri team Inafis juga menyimpulkan tidak ditemukan tanfa tanda kekerasan ditubuh korban dan dinyatakan bahwa korban meninggal akibat bunuh diri, jelas Ridwan.
Keluarga korban juga tidak bersedia mayat korban dioutopsi dan dengan iklas menerimanya pungkas Ridwan. (CNC/Ryans)